Resolving virt-manager “You need to install openssh-askpass or similar to connect to this host”

Jadi, saya punya problem dengan virt-manager, yaitu ketika ingin terkoneksi dengan KVM server yang ada di awan. Ketika ingin terkoneksi, muncul pesan:

Unable to connect to libvirtd.

You need to install openssh-askpass or similar to connect to this host.

Solusinya yaitu dengan menjalankan:

virt-manager --no-fork

Salam,
Moko yang lagi gak galau.


Syah Dwi Prihatmoko

Pelupa, makanya harus mencatat.